A. Standar kompetensi (tujuan) :
Setelah mengikuti materi ini, peserta dapat memahami pengertian Ikhlas dan
tumbuh semangat untuk berbuat ikhlas dalam kondisi apapun.
B. Kompetensi
dasar (target) :
1. Peserta dapat
mengetahui makna Ikhlas
2.
Peserta
mengetahui mengapa harus ikhlas dalam melakukan segala sesuatu
3.
Peserta
termotivasi untuk ikhlas dalam setiap aktivitas, khususnya dalam belajar.
C. Sub pokok bahasan :
1.
Cerita/kisah Rosulullah bersama sahabat Nabi
tentang ikhlas
2.
Pengertian ikhlas
3.
Cara menumbuhkan dan mempertahankan keikhlasan
5.
Dalil tentang Ikhlas
D. Metode :
1.
Curah pendapat
2.
Dinamika kelompok
E. Media pembelajaran dan alat bantu:
1.
Spidol
2.
Papan tulis
3.
Kertas kosong
F. Waktu :
90 menit
Yogyakarta, Januari 2015
Penyuluh Agama Islam
Samsul Ma’arif, S.Th.I
NIP 19800308
200801 1 007
Tidak ada komentar:
Posting Komentar